Sebagai pemilik akun perusahaan di Klikpajak, Anda dapat mengalihkan kepemilikan (ownership) akun perusahaan kepada pengguna lain.
Untuk mengalihkan kepemilikan akun perusahaan, ikuti langkah-langkah berikut:
- Login ke aplikasi Klikpajak
- klik nama perusahaan di pojok kanan atas, lalu pilih "Pengaturan".
- Pilih tab "Daftar pengguna". Di sini Anda akan melihat siapa dan berapa pengguna yang dapat mengakses aplikasi Klikpajak di bawah nama perusahaan Anda
- Pilih nama pengguna yang ingin dijadikan sebagai pemilik baru
- Lalu klik icon "titik 3" dan pilih "Set sebagai owner".
- Konfirmasi dengan memasukan kata sandi/password dan klik Submit.
- Dengan demikian, status kepemilikan perusahaan telah berpindah dari satu pengguna (Ivan Permana) kepihak lainnya (Ossittavej)